{"id":5708,"date":"2020-07-31T07:29:38","date_gmt":"2020-07-31T00:29:38","guid":{"rendered":"https:\/\/idewedding.com\/?p=5708"},"modified":"2020-07-31T14:33:17","modified_gmt":"2020-07-31T07:33:17","slug":"pertanyaan-penting-tentang-finansial-sebelum-menikah","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/idewedding.com\/pertanyaan-penting-tentang-finansial-sebelum-menikah\/","title":{"rendered":"Pertanyaan Penting Tentang Finansial Sebelum Menikah"},"content":{"rendered":"

Pertanyaan Penting Tentang Finansial Sebelum Menikah – Menjalani hubungan yang serius dengan pasangan akan membawa konsekuensi logis bahwa kisah romansa kalian akan berujung ke pelaminan. Rupanya ada banyak faktor yang harus dipertimbangkan seseorang sebelum melangkah lebih jauh lagi dalam hal hubungan percintaan. Apalagi jika kalian mulai cocok dan merasa mengenal pasangan lebih baik lagi dari aktivitas sehari-hari yang dijalani bersama. Namun, apakah itu semua cukup untuk meyakinkan diri bahwa pasangan kita adalah orang yang tepat untuk menjalani hubungan pernikahan dengan kita?<\/p>\n

\"\"source : instagram.com\/astinaphotography<\/p>\n

Ada beberapa pertanyaan untuk memancing diskusi dengan pasangan yang dapat kamu tanyakan sebelum memutuskan untuk menikah. Pertanyaan kali ini berhubungan tentang finansial yang pastinya akan bisa menjadikan pertimbangan bagimu sebelum melangkah jauh ke depan bersama pasangan. Jadi, jika suatu hari nanti justru kekasihmu yang menanyakan hal ini kepadamu, artinya dia sungguh-sungguh ingin menjalin hubungan lebih serius lagi denganmu.<\/p>\n

\"\"source : instagram.com\/gusmankphotography<\/p>\n

\n
\n

Daftar Isi<\/p>\nToggle<\/span><\/path><\/svg><\/svg><\/span><\/span><\/span><\/a><\/span><\/div>\n